Viral !! Aksi Pria Meninju Kangguru Demi Menyelamatkan Anjingnya

Baca Juga


Pernah melihat aksi kangguru saat berkelahi dengan sesamanya ?? mereka seperi sedang melakukan olahraga tinju bukan, dengan postur tubuh berdiri tegak dan tangan didekat dada membuat penampilan kangguru ketika berkelahi dengan sesama layaknya pra petinju-petinju profesional yang sedang bertarung didalam ring.

Cara bertarung kangguru juga cukup unik yaitu dengan menopang tubuhnya dengan ekornya yang kuat lalu menedang musuhnya sekuat tenaga. Tendangan yang dihasilkan oleh kangguru sangatlah berbahaya dan mematikan, kangguru dapat dengan mudah mematahkan kaki manusia dengan tendangannya.

Mungkin dapat dikatakan bahwa pria ini adalah pria paling beruntung yang selamat behadapan dengan kangguru. Demi menyelamatkan anjingnya yang ditangkap oleh kangguru, pria ini nyaris membuat nyawanya melayang akibat dari tendangan kangguru, namun pria ini tidak tinggal diam, liat saja aksinya melawan se ekor kangguru yang menangkap anjingnya itu.


Seperti itulah aksinya, nampak dengan jelas pria yang hampir terkena tendangan mematikan dari kangguru berhasil melancarkan satu pukulan keras kewajah kangguru demi menyelamatkan anjing dan dirinya sendiri. Nampak kangguru tidak berkutik dan terdiam setelah terkena pukulan dari pria itu dan setelah beberapa saat kangguru itu pergi meninggalkan pria dan anjing tanpa perlawanan.

Jika kangguru tersebut tidak mengancamnya dengan tendangannya yang beberapa kali hampir mengenainya, ia tidak akan melancarkan pukulan kewajah kangguru itu ungkap pria tersebut.

Niat sekelompok pria dengan anjing didaerah tersebut adalah untuk mencari seekor babi hutan dengan berat 100 kg yang merupakan permintaan terakhir seorang anak muda yang menderita kanker yang sudah parah.

Untung saja peristiwa menegangkan ini tidak menimbulkan korban atau luka yang parah.

*Video adapted from youtube channel ViralHog
close

UNTUK SAAT INI, ARTIKEL BLOG AKAN DITUTUPI. SEGERA KELUAR/CLOSE TAB INI ATAU TEKAN DISINI. JIKA ANDA TETAP INGIN MEMBUKA ARTIKEL INI, SILAHKAN TEKAN TOMBOL CLOSE. DENGAN ANDA MEMBUKA ARTIKEL KEMBALI, TANGGUNG JAWAB SEPENUHNYA MILIK ANDA, SAYA SUDAH PERINGATI UNTUK MENUTUP TAB INI. TERIMA KASIH. - ADMIN